Manfaat Vitamin Untuk tubuh kita

0 komentar

Manfaat vitaman sangat di butuhkan tubuh kita untuk memperlanncar proses metabolisme didalam tubuh , nah vitamin sendiri terdiri dari berbagai jenis vitamin dengan bervagai fungsi yang berbeda - beda.

Macam - macam manfaat vitamin 


1. Manfaat vitamin A ,
 vintamin A berperan penting untuk : 

- berfungsi menyegah gangguan mata kita 
- Menyegah penyakit kulit yang bisa saja menyerang kuli kita 
-Berfungsi sebagai antibodi atau pelingdung penyakit kanker 

2. Manfaat vitamin B , 
Vitamin B kompleks berperan penting untuk : 

- sebagai antibody tubuh kita , karena dengan rajin minum vitamin B ini akan memperbanyak sel darah putih dalah tubuh kita.
- berfungsi sebagai pembentuk sel darah merah secara alami
- melindungi kesehatan mata , kesahanatan kulit , da masih banyak lagi 
- Menghasilakan asam folat yang sangat di butuhkan penderita kanker

3. Manfaat Vitamin C ,
vitamin C berperan penting untuk : 

- Sebagai antioksidan yang sangat bagus secara alami dan natural
- Seperti vitamin B , vitamin C juga berperan penting terhadap sistem kekebalan tubuh / antibodi 
- Memperbaiki sel - sel jaring tubuh yang rusak 
- Dengan rajin minum vitamin C , kita dapat terhindar dari penyakit kanker 
- Membantu penyerapan zat besi yang sangat di butuhkan tubuh 

4. Manfaat Vitain D ,
Vitamin D berfungsi untuk : 

- Merperkuat fungsi dan melindungi gusi dan gigi 
- Menurut saya probadi dengan rajin minum vitamin D , ini akan mempermudah pembesaran otot ,jadi vitamin ini berfungsi melidungi otot kita .
- Sebagai penyeran fosfor dan kalsium yang di butuhkan tubuh kita 

5. Manfaat vitamin E ,
Vitamin E berfungsi sebagai : 

- Nah yang satu ini penting karena berfungdi sebagai pelindung dan menghindarkan kita dari penyakit jantung dan kanker .
- Fungi satu ini juga penting untuk kaum pria dan wanita , kerena vitamin ini dapat meningkatkan kesuburan 
- Menjaga tubuh kita dari radikal bebas 
- Saat anda terluka dan berdarah , vitamin E berperan sebagai pembekuan darah supaya lebih cepat pemulihannya , jadi fungsinya adalah mempercepat pembekuan darah.

6. Manfaat Vitamin K, 
Vitamin k berfungsi sebagai : 

- fungsinya tidak beda jau h dengan vitamin e yaitu mempercepat proses pembekuan darah 
- Mencegah terjadinya keropos pada tulang kita 
- Membantu tulang supaya tetap kuat dan sehat 

Semua vitamin di atas sangat di butuhkan tubuh kita , anda dapat memperoleh semua vitamin di atas dengan rajin makan - makan berbagai sayuran . O iya untuk menjaga tubuh kita tetap fit dan fresh setiap hari di butuhkan tips kesehatan yang baik dengan rajin berolah raga dan rajin minum vitamin. Ok semua semoga artikel saya bermanfaat dan hidup sehat dengan berbagai manfaat vitamin 



Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Tips Kesehatan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger